Perencanaan Manajemen Konstruksi Pada Pembangunan Gedung Kantor Pelayanan Pajak Jalan Arteri Supadio Kabupaten Kubu Raya
Abstrak
Salah satu alasan pembangunan bagunan Gedung Kantor Pelayanan Pajak Kabupaten Kubu Raya karena
sekarang ini masih belum memiliki kantor pelayanan pajak, semakin banyaknya populasi penduduk maka
pembayaran pajak di Kubu Raya sangat memerlukan bangunan Gedung pelayanan pajak, yang saat ini belum
di dibuat oleh pemerintah daerah. Oleh sebab itu dilakukan perencanaan struktur dan gambar rencana.
Perencanaan bangunan Gedung Kantor Pelayanan Pajak ini direncanakan dijalan Arteri Supadio Kabupaten
Kubu Raya. Oleh karena itu untuk mewujudkan bangunan Gedung Kantor Pelayanan Pajak ini diperlukan
menejemen konstruksi yang tepat, sehingga Gedung ini bisa direalisasikan. Dalam pembangunan Gedung
Kantor Pelayanan Pajak ini direncanakan menejemen konstruksi dengan metode berupa sistem menejemen
biaya, menejemen waktu, menejemen sumber daya manusia (SDM), menejemen mutu, dan menejemen
keselamatan, kesehatan, kerja (K3). Berdasarkan hasil Analisa diatas total biaya pekerjaan Struktur didapatkan
nilai sebesar Rp. 13.378.930.910.29. Waktu yang di perlukan untuk penyelesaian pekerjaan struktur 180 hari
kalender. Untuk perencanaan mutu berupa pengendalian mutu dan tabel spesifikasi. Untuk menejemen sumber
daya manusia berupa struktur organisasi proyek. Dan pengendalian potensi bahaya K3 terhadap masing
masing pekerjaan seperti Alat Pelindung Diri (APD). Jumlah APD terbanyak yaitu safety helmet,safety shoes,
safety gloves, masker, dan rompi penanda. yang masing masing ber jumlah 278.
Referensi
134/PJ/2015 tentang perubahan atas keputusan
Dirjen Pajak Nomor KEP-31/PJ/2015 tentang
penerapan organisasi, tata kerja dan saat mulai
beroperasinya instansi vertikal Dirjen Pajak
sebagai tindak lanjut peraturan menteri
keuangan nomor 206.2/PMK.01/2014
[2] Soemardi (2006). Manajemen Biaya
[3] Clough, G.A, Richard H. dan Sears. (1991).
Construction Project Management. Edisi 5.
Canada: John Willey & Sons Inc.
[4] Marwansyah (2014). Manajemen Proyek,
Graha Ilmu: Yogyakarta
[5] Manabung (2018). Manajemen Mutu
[6] Dinas PUPR Kabupaten Kubu Raya (2022),
Basic Price
[7] Kementrian PUPR RI (2022), Analisa Harga
Satuan Pekerjaan (AHSP) Kabupaten Kubu
Raya
[8] Tomy Febrianto dan Uray Yulzanajmi (2021).
Perencanaan Struktur Gedung Kantor
Pelayanan Pajak KPPJalan Arteri Supadio
Kabupaten Kubu Raya
##submission.copyrightStatement##
##submission.license.cc.by4.footer##